, Indonesia
354 views

PZ Cussons Indonesia memenangkan Digital Marketing Strategy of the Year - Indonesia di FMCG Asia Awards 2022

Perusahaan ini diakui untuk kampanye pemasaran digital Hair Story for Cussons Baby mereka.

Dalam hal perawatan bayi, para ibu pasti ingin mencari informasi tentang bayi sebanyak mungkin yang dapat membantu merawat anak mereka dengan lebih baik.

PZ Cussons memahami bahwa para ibu cenderung kesulitan mengumpulkan informasi tentang bayi mereka, karena harus menyaring  banyak situs atau brand, sehingga perusahaan ini meluncurkan kampanye Cussons Baby's Hair Story, yang memenangkan Digital Marketing Strategy of the Year - Indonesia Award pada 2022 FMCG Asia Awards.

Program penghargaan ini mengakui perusahaan dan inovator yang telah berkinerja luar biasa dan yang merevolusi operasi mereka menuju jalur kesuksesan, dan Hair Story for Cussons Baby PZ Cussons Indonesia sebagai kampanye pemasaran digital telah menaikkan kinerja perusahaan itu  di antara pesaing mereka di industri.

Cussons Baby sebagai merek terkemuka dalam produk bayi di Indonesia telah memberikan posisi yang kuat bagi perusahaan dalam menetapkan diri mereka sebagai touchpoint pertama bagi para ibu sepanjang perjalanan mereka menjadi ibu. Sebagai pionir dalam Perawatan Rambut untuk bayi, Cussons Baby memutuskan untuk mengembangkan pusat pengetahuan perawatan rambut bayi pertama mereka di cussonsbaby.co.id/hair-story, yang membedakan mereka dari pesaing mereka karena tidak ada merek lain yang mengeksplor segmen topik ini.

Melalui situs web mereka, Cussons telah memudahkan para orang tua untuk menemukan produk perawatan rambut bayi berkualitas tinggi, terintegrasi, dan dibuat secara ahli yang meliputi  ilmu perawatan rambut dan cerita mengenai bahan-bahan yang digunakan.

Untuk memproduksi dan menyediakan konten terbaik di situs mereka, para ahli perawatan rambut bayi dan anak-anak didatangkan oleh perusahaan untuk berbagi pengetahuan mereka. Selain itu perusahaan juga bekerja sama dengan publisher yang mapan untuk membantu mengembangkan dan memoles konten untuk dirilis. Konten website disajikan dalam berbagai format, antara lain artikel, video pendek, infografis, dan konten media sosial, didukung oleh seminar online, kampanye influencer, dan konten konsumen/user-generated.

Cussons Baby memungkinkan konsumen untuk menjadi brand ambassador dalam kampanye Hair Story, dengan program reguler konten, portabel, dan dapat ditempatkan sebagai PR di antara konsumen untuk memastikan advokasi dan koeksistensi dengan situs, portal, dan komunitas.

Brand juga mendorong promo bagi para pembeli bersama dengan konten dinamis yang dapat semakin meningkatkan minat pada produk karena KOL dan aktivitas in-store semakin memperluas pangsa pasar mereka.

Sepanjang kampanye Cussons Baby Hair Story, inisiatif ini memperoleh feedback positif di seluruh media sosial dengan ulasan produk yang mendominasi percakapan sebesar 41,9% terhadap pesaing, dengan kisah influencer yang menghadirkan kekayaan dan interaktivitas bagi para ibu dengan mencapai 37 juta view secara keseluruhan. Penjualan juga meningkat karena lebih banyak minat pembelian berkat ulasan yang positif.

FMCG Asia Awards dipersembahkan oleh Majalah Retail Asia. Untuk melihat daftar pemenang selengkapnya, klik di sini. Jika Anda ingin bergabung dengan program penghargaan 2023 dan diakui atas produk atau inisiatif luar biasa perusahaan Anda di industri FMCG, silakan hubungi Jane Patiag di [email protected].

Follow the link for more news on

Filipina belum merasakan dampak penurunan kapitalisasi bagi peritel asing

Undang-undang yang menetapkan investasi minimal yang dibutuhkan mungkin tidak menarik bagi peritel besar tetapi justru menarik bagi bisnis asing berskala kecil dan menengah.

Kampanye belanja menjadi kunci berhemat di tengah kenaikan harga

Shopee melaporkan penggunanya menghemat US$1,7 miliar untuk bahan makanan dan kebutuhan pokok pada 2022.

Lokalisme meningkat di kalangan konsumen India

Produk lokal menawarkan value for money yang lebih baik dan lebih sesuai dengan prioritas konsumen.

Perusahaan fesyen di Cina memacu pertumbuhan dengan model direct-to-consumer

PwC mengungkapkan bagaimana model DTC memanfaatkan teknologi digital untuk memberikan produk, layanan, dan pengalaman yang lebih dipersonalisasi kepada konsumen di era baru.

Toko brick-and-mortar mengejar ketinggalan saat pengeluaran bergeser dari online ke offline

Lebih dari 71% peritel di Asia Pasifik berencana memperluas atau menambah toko baru pada 2023, menurut survei ritel CBRE.

Satu dekade dalam pasar, MINISO bertujuan menjadi super brand gaya hidup

MINISO yang berbasis di Cina memiliki lebih dari 5.

Konsumen mendambakan hubungan manusia di tengah era otomatisasi

Bisnis harus menyeimbangkan otomatisasi dengan perawatan pribadi, kata Euromonitor International.

Peritel dapat menanggung beban pajak barang mewah yang diusulkan Malaysia

Memperkenalkan pajak atas barang-barang mewah dapat membuat konsumen Malaysia dan turis pergi berbelanja di luar negeri.

Menciptakan ruang bagi 'personal brand' Gen Z dengan augmented reality

Lebih dari 3 dari 5 Gen Z menganggap AR akan membuat hidup lebih mudah.

Indonesia dan Filipina berjuang mengimbangi dorongan tanpa uang tunai di Asia Tenggara

Zalora melaporkan pertumbuhan pembayaran digital menjadi 81,20% pada 2022, karena konektivitas dan digitalisasi memicu hiperkonsumerisme di wilayah tersebut.